Atas Laporan Pertanggung-jawaban (LKPJ) Bupati TA 2022, DPRD Gelar Rapat Paripurna Rekomendasi.

Avatar

- Redaksi

Senin, 8 Mei 2023 - 15:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ultimatum.id,MUARO JAMBI – Bertempat di ruang utama gedung istimewa DPRD kabupaten Muaro Jambi pada Senin siang (8/5/23) telah di gelar Rapat paripurna yang dipimpin langsung oleh Yuli setia Bakti.ketua DPRD serta didampingi oleh wakil ketua I dan II DPRD, Sekretaris DPRD Muarojambi.

Rapat tersebut digelar terkait tentang penyampaian rekomendasi DPRD Kabupaten Muarojambi terhadap laporan keterangan pertanggung-jawaban (LKPJ) Bupati tahun anggaran 2022.

Dalam sambutannya Yuli Setia Bakti menyampaikan, bahwa DPRD Muarojambi memberi rekomendasi tentang penyusunan anggaran tahun berjalan dan tahun berikutnya dalam penyusunan peraturan daerah yang akan disampaikan langsung oleh jubir pansus masing-masing.

Sementara dalam kesempatannya (Pj) Bupati Muarojambi Bachyuni Deliansyah memberikan apresiasi kepada pimpinan DPRD Muarojambi beserta tim pansus dan seluruh anggota DPRD Kabupaten Muarojambi atas rekomendasi terhadap LKPJ Bupati Muarojambi tahun 2022 yang telah kdilaporkan melalui paripurna penyampaian LKPJ pada tanggal 21 maret 2023 lalu.

Berita Terkait  Truk Angkutan Batu bara Non BH,Dilarang Beroperasi Mulai 6 Februari

” LKPJ Bupati Muarojambi tahun 2022 yang telah disampaikan menjelaskan capaian-capaian dalam penyelenggaraan pemerintahan dan pelaksanaan pembangunan yang merupakan kinerja bersama antara eksekutif dan legislatif,”Ungkap PJ Bupati.

Penjabat Bupati Muaro Jambi ini juga menyampaikan jika prosedur yang berlaku sesuai norma yang telah disepakati dan dijalani bersama sebagaimana yang tertuang dalam anggaran pendapatan dan belanja daerah Kabupaten Muarojambi.

“Saya berterimakasih atas rekomendasi DPRD,atas masukan,saran dan koreksi terhadap penyelenggaraan urusan Pemerintah Daerah selama ini,dan untuk selanjutnya dapat menjadi perhatian dan menjadi bahan perbaikan kinerja pemerintah Kabupaten Muarojambi kedepan,”

Berita Terkait  Bupati Tanjabbar Laksanakan Safari Subuh di Masjid Sabilah Muhtadin Bengkinang

Pada kesempatan itu PJ Bachyuni Deliansyah juga berharap dukungan dan kerjasama yang baik dan kondusifitas selama ini tetap terjaga kedepan nantinya, untuk mencapai keberhasilan pelaksanaan kegiatan pembangunan kabupaten Muaro jambi. seperti pada tahun 2022 lalu,karena semua itu merupakan tahapan penting dan langkah strategis dalam pembangunan kabupaten Muarojambi secara keseluruhan.

(Wahid)

Print Friendly, PDF & Email

Berita Terkait

Hingga Kini Hanya Pasangan Cagub Jambi Romi-Sudirman Yang Berani Sampaikan Visi Dan Misi Ke Publik.
Kaban BPKAD Alias, SH.MH Dukung Penuh Usaha UMKM Muaro Jambi Dengan Belanja Produk Bazar UMKM.
Puluhan Personil Polresta Jambi Dilakukan Cek Urine Mendadak, Kombes Pol Eko Wahyudi : Ini Komitmen Bersih dari Narkoba
Dandim 0416/Bute Pimpin Korp Raport Kenaikan Pangkat Bintara dan Tamtama
Survei LKPR di Kota Jambi : Elektabilitas Romi Sudirman Capai 59 %, Haris Sani 38 %
Hadiri Kegiatan HUT TNI ke-79, Sekda Harap TNI dan Masyarakat Perkuat Solidaritas
Pjs. Bupati Tanjung Jabung Barat, dr. H. MHD. Fery Kusnadi, Sp. OG, menghadiri Seminar dan Rakornis Transportasi
Sekda Tanjab Barat Sambut Kafilah MTQ Kabupaten Tanjab Barat
Berita ini 27 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 20 Oktober 2024 - 09:36 WIB

Hingga Kini Hanya Pasangan Cagub Jambi Romi-Sudirman Yang Berani Sampaikan Visi Dan Misi Ke Publik.

Minggu, 6 Oktober 2024 - 13:15 WIB

Kaban BPKAD Alias, SH.MH Dukung Penuh Usaha UMKM Muaro Jambi Dengan Belanja Produk Bazar UMKM.

Jumat, 4 Oktober 2024 - 14:09 WIB

Puluhan Personil Polresta Jambi Dilakukan Cek Urine Mendadak, Kombes Pol Eko Wahyudi : Ini Komitmen Bersih dari Narkoba

Rabu, 2 Oktober 2024 - 18:59 WIB

Dandim 0416/Bute Pimpin Korp Raport Kenaikan Pangkat Bintara dan Tamtama

Senin, 30 September 2024 - 22:09 WIB

Survei LKPR di Kota Jambi : Elektabilitas Romi Sudirman Capai 59 %, Haris Sani 38 %

Senin, 30 September 2024 - 14:16 WIB

Pjs. Bupati Tanjung Jabung Barat, dr. H. MHD. Fery Kusnadi, Sp. OG, menghadiri Seminar dan Rakornis Transportasi

Jumat, 27 September 2024 - 14:35 WIB

Sekda Tanjab Barat Sambut Kafilah MTQ Kabupaten Tanjab Barat

Kamis, 26 September 2024 - 22:01 WIB

Debt Collektor Tarik Paksa Kendaraan Oknum Anggota Berbaju Loreng Sebabkan Keributan.

Berita Terbaru