BPBD Muarojambi Beeupaya Usulkan Langsung Dibawah Naungan BNPB Pusat.

Avatar

- Redaksi

Minggu, 28 Agustus 2022 - 21:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ultimatum.id,MUARO JAMBI –Status Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Muaro Jambi bakal dirubah. Yang sebelumnya masih di bawah naungan provinsi, kini diusulkan langsung di bawah naungan BNPB pusat.(28/8/22)

 

Hal tersebut sampaikan Alias SH MH melalui Sekretaris BPBD Kabupaten Muaro Jambi, Raden Mawardi ketika dikonfirmasi di ruang kerjanya menyampaikan, jika saat ini BPBD Kabupaten Muaro Jambi masih kategori tipe B, sementara pengusulan yang dilakukan saat ini untuk naik ke tipe A.

 

Dan saat ini proses tersebut sudah sampai ke tingkat Provinsi Jambi di mana sebelumnya mereka telah menyiapkan berkas yang telah disetujui oleh Pj Bupati Muaro Jambi dan Sekda Kabupaten Muaro Jambi.

Berita Terkait  BPJN IV Jambi Cor Jalan di Simpang Tanjung Lumut dan Simpang Gado-gado

 

“Sekarang nunggu persetujuan dari BPBD Provinsi Jambi untuk dinaikkan ke BNPB pusat,” kata Mawardi.

 

Jika hal ini terealisasi maka banyak keuntungan yang diperoleh atas BPBD kabupaten Muaro Jambi naik kelas ke tipe A. diantaranya mengenai hak dan kewenangan serta cakupan kerja yang luas.

Berita Terkait  Admin Instagram @liaranjambi_id Ditangkap Polisi Ditreskrimsus Polda Jambi,Promosikan 35 Situs Judol.

 

Selain itu, dari segi eselon juga meningkat di mana saat ini status wpbd Kabupaten Muaro Jambi masih eselon III, namun jika naik tipe maka eselon menjadi eselon II.

 

“Tadinya Kepala Badan nanti menjadi kepala dinas, Kemudian dari yang tadinya Kasi nanti menjadi Kabid,” Jelasnya.

 

(**)

Print Friendly, PDF & Email

Berita Terkait

Hingga Kini Hanya Pasangan Cagub Jambi Romi-Sudirman Yang Berani Sampaikan Visi Dan Misi Ke Publik.
Kaban BPKAD Alias, SH.MH Dukung Penuh Usaha UMKM Muaro Jambi Dengan Belanja Produk Bazar UMKM.
Puluhan Personil Polresta Jambi Dilakukan Cek Urine Mendadak, Kombes Pol Eko Wahyudi : Ini Komitmen Bersih dari Narkoba
Dandim 0416/Bute Pimpin Korp Raport Kenaikan Pangkat Bintara dan Tamtama
Survei LKPR di Kota Jambi : Elektabilitas Romi Sudirman Capai 59 %, Haris Sani 38 %
Hadiri Kegiatan HUT TNI ke-79, Sekda Harap TNI dan Masyarakat Perkuat Solidaritas
Pjs. Bupati Tanjung Jabung Barat, dr. H. MHD. Fery Kusnadi, Sp. OG, menghadiri Seminar dan Rakornis Transportasi
Sekda Tanjab Barat Sambut Kafilah MTQ Kabupaten Tanjab Barat
Berita ini 16 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 20 Oktober 2024 - 09:36 WIB

Hingga Kini Hanya Pasangan Cagub Jambi Romi-Sudirman Yang Berani Sampaikan Visi Dan Misi Ke Publik.

Minggu, 6 Oktober 2024 - 13:15 WIB

Kaban BPKAD Alias, SH.MH Dukung Penuh Usaha UMKM Muaro Jambi Dengan Belanja Produk Bazar UMKM.

Jumat, 4 Oktober 2024 - 14:09 WIB

Puluhan Personil Polresta Jambi Dilakukan Cek Urine Mendadak, Kombes Pol Eko Wahyudi : Ini Komitmen Bersih dari Narkoba

Rabu, 2 Oktober 2024 - 18:59 WIB

Dandim 0416/Bute Pimpin Korp Raport Kenaikan Pangkat Bintara dan Tamtama

Senin, 30 September 2024 - 22:09 WIB

Survei LKPR di Kota Jambi : Elektabilitas Romi Sudirman Capai 59 %, Haris Sani 38 %

Senin, 30 September 2024 - 14:16 WIB

Pjs. Bupati Tanjung Jabung Barat, dr. H. MHD. Fery Kusnadi, Sp. OG, menghadiri Seminar dan Rakornis Transportasi

Jumat, 27 September 2024 - 14:35 WIB

Sekda Tanjab Barat Sambut Kafilah MTQ Kabupaten Tanjab Barat

Kamis, 26 September 2024 - 22:01 WIB

Debt Collektor Tarik Paksa Kendaraan Oknum Anggota Berbaju Loreng Sebabkan Keributan.

Berita Terbaru