Puluhan Handphone Barang Sitaan Warga Binaan Lapas Dimusnahkan Kanwil Kemenkumham Jambi 

Avatar

- Redaksi

Jumat, 23 Desember 2022 - 11:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ultimatum. Id,JAMBI – Usai memimpin apel siaga peningkatan kewaspadaan dan Antisipasi gangguan keamanan dan ketertiban dalam perayaan Natal 2022 dan Tahun Baru 2023, Kakanwil Kemenkumham Jambi Tholib memusnahkan puluhan Handphone dari hasil sitaan Warga binaan.

Disampaikan Kakanwil Kemenkumham Jambi bahwa, pemusnahan barang sitaan dari warga binaan selama April hingga Desember 2022.

” Kita musnahkan sebanyak 85 Handphone , 31 charger, dan 11 handset yang dimusnahkan, ujarnya, Jumat, (23/12/2022).

Selanjutnya, Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jambi Drs. Tholib S.H, M.H juga menyebutkan pemusnahan barang sitaan tersebut demi kelancaran dan mengantisipasi gangguan keamanan di Lapas selama perayaan Natal dan Tahun Baru.

Berita Terkait  Bupati Tanjab Barat Hadiri Rapat Paripurna Penyampaian Nota Pengantar Raperda APBD Tahun 2023
Sambut Nataru, Kemenkumham Jambi Musnahkan Barang Sitaan Warga Binaan Lapas

” Saya sudah perintahkan kepada seluruh petugas lapas untuk senantiasa selalu aktif dalam menjaga keamanan di Lapas, ” lanjutnya.

Selain itu, Kakanwil juga menambahkan selama perayaan Natal dan Tahun Baru di Lapas kita telah kita lakukan razia ataupun pemeriksaan kepada para tamu yang akan membesuk sehingga tidak ada lagi Handphone atau barang lain yang dilarang masuk ke dalam Lapas.

Berita Terkait  Pemdes Berserta Ketua Adat Sungai Ruan Dinilai Tidak Profesional Menetapkan Hukum Adat

” Tidak hanya Natal dan Tahun Baru saja, namun setiap saat kita lakukan pengawasan terhadap para narapidana, ” pungkasnya.

Print Friendly, PDF & Email

Berita Terkait

HUKUM DI ANTARA KEBIJAKAN DAN KEPENTINGAN
Raih Suara Terbanyak, Politisi Asal Batang Hari Muhammad Hafiz Fattah Jabat Ketua DPRD Provinsi Jambi
Rangkup Pemuda, Cawabup Amin Silaturahim dan Tukar Pikiran Bersama Muda Mudi Desa Teluk Sialang
PENOMENA PANORAMA KEMANFAATAN TANAH
Empat Perampokan Modus Pecahkan Kaca Mobil Ditangkap Satreskrim Polresta Jambi
Dandim Kodim 0416/Bute Hadiri Kegiatan PKKMB Wakili Pasiter Kodim 0416/Bute.
Admin Instagram @liaranjambi_id Ditangkap Polisi Ditreskrimsus Polda Jambi,Promosikan 35 Situs Judol.
Promosikan Judi Online Untuk Penuhi Kebutuhan Sehar-hari, Wanita Cantik Di Jambi Ditangkap Tim Cyber Polda
Berita ini 44 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 11 September 2024 - 15:06 WIB

HUKUM DI ANTARA KEBIJAKAN DAN KEPENTINGAN

Senin, 9 September 2024 - 09:57 WIB

Raih Suara Terbanyak, Politisi Asal Batang Hari Muhammad Hafiz Fattah Jabat Ketua DPRD Provinsi Jambi

Minggu, 8 September 2024 - 22:14 WIB

Rangkup Pemuda, Cawabup Amin Silaturahim dan Tukar Pikiran Bersama Muda Mudi Desa Teluk Sialang

Sabtu, 7 September 2024 - 23:32 WIB

PENOMENA PANORAMA KEMANFAATAN TANAH

Jumat, 6 September 2024 - 11:07 WIB

Empat Perampokan Modus Pecahkan Kaca Mobil Ditangkap Satreskrim Polresta Jambi

Minggu, 1 September 2024 - 21:07 WIB

Admin Instagram @liaranjambi_id Ditangkap Polisi Ditreskrimsus Polda Jambi,Promosikan 35 Situs Judol.

Minggu, 1 September 2024 - 21:01 WIB

Promosikan Judi Online Untuk Penuhi Kebutuhan Sehar-hari, Wanita Cantik Di Jambi Ditangkap Tim Cyber Polda

Jumat, 30 Agustus 2024 - 14:02 WIB

Pertemuan dengan Insan Pers, Kapolda Jambi Ajak Wujudkan Pilkada Serentak yang Sejuk, Aman, Damai dan Bermartabat

Berita Terbaru

Berita

HUKUM DI ANTARA KEBIJAKAN DAN KEPENTINGAN

Rabu, 11 Sep 2024 - 15:06 WIB

Berita

PENOMENA PANORAMA KEMANFAATAN TANAH

Sabtu, 7 Sep 2024 - 23:32 WIB